detikInet
Bos Samsung Pamer Gear S2 di Instagram
Berbarengan dengan peluncuran Galaxy Note 5 di event Unpacked Episode 2 di New York, Amerika Serikat awal bulan ini, Samsung sempat sedikit mengungkap Gear S2. Kali ini, salah satu eksekutif Samsung secara terang-terangan memamerkan foto smartwatch terbaru Samsung tersebut.
Rabu, 26 Agu 2015 10:41 WIB







































