detikNews
Antisipasi Penyelundupan Narkoba-Imigran, TNI AL Patroli di Laut Aceh
Pangkalan TNI AL (Lanal) Lhokseumawe menggelar patroli laut menyisir perairan Selat Malaka, Aceh, untuk mencegah penyelundupan sabu, senjata, dan imigran.
Jumat, 10 Jul 2020 14:34 WIB