detikNews
Kembangkan Bibit Unggul Kopi Preanger, BUMN Hijau Lestari Gandeng Peneliti Kopi
Dalam rangka meningkatkan dan mengembangkan kembali komoditas kopi di Jawa Barat khususnya Kopi Preanger. PT BUMN Hijau Lestari I melakukan perjanjian Kerjasama dengan Pusat Penelitian Kopi dan Kakao Indonesia. Kerjasama tersebut untuk mengembangkan komoditas kopi Jabar khususnya Kopi Preanger.
Sabtu, 22 Sep 2012 10:13 WIB







































