Pasca perayaan Natal pada 25 Desember lalu dan menjelang pergantian tahun baru 2017, harga cabai rawit merah masih tinggi di beberapa pasar di Jakarta.
Aryani seorang pedagang sayur di Pasar Palmerah mengaku, telah memiliki uang rupiah desain baru. Tapi, ia mengaku sayang menggunakannya karena desainnya bagus.