Menjelang tahun baru, penyeberangan di lintasan Merak-Bakauheni malam ini akan kembali meningkat. Namun diperkirakan peningkatan tak akan sepadat pekan lalu.
Brisbane sebagai ibukota Queensland, Australia, tidak hanya menjadi destinasi wisata belanja. Brisbane menawarkan petualangan dengan mendayung kayak di Brisbane River.
Karimunjawa di Jepara merupakan salah satu destinasi bahari indah yang terletak di utara pulau Jawa. Di sana traveler bisa menikmati sunset menawan hingga snorkeling bareng teman-teman.
Daerah New York City di AS menjadi rumah bagi Patung Liberty dan dikelilingi oleh sungai. Sebuah operator tur asal AS pun menawarkan paket wisata keliling naik Jet Ski yang pastinya beda.
Phi Phi Island di Thailand terkenal di dunia sebagai pulau eksotis, karena film The Beach yang dibintangi Leonardo di Caprio. Pulau itu kini punya saingan dari Indonesia, yaitu Pulau Koko di Morowali.
Pulau Selayar di Sulawesi Selatan menawarkan keindahan alam yang tiada tara. Menjelajah pulau tersebut ramai-ramai bersama sahabat pun menjadi petualangan tak terlupakan.
Di Finlandia, ada sebuah patung unik yang jadi favorit turis bernama Posankka. Bentuknya setengah bebek, setengah babi, warnanya pun pink. Sungguh lucu!