PialaEropa
Alonso: Spanyol Tak Akan Ubah Gaya
Gaya bermain Spanyol yang mengandalkan penguasaan bola dikritik karena dinilai terlalu membosankan. Meski demikian, Xabi Alonso menyatakan bahwa Spanyol tak akan mengubah gaya bermainnya.
Selasa, 26 Jun 2012 08:42 WIB







































