Tim nasional sepakbola Indonesia akan berlaga di Piala AFF 2022. Wapres Ma'ruf Amin meminta timnas Indonesia mengambil pelajaran dari Maroko di Piala Dunia.
Wapres Ma'ruf menggelar pertemuan dengan Menko Polhukam Mahfud, Mendagri Tito, hingga Kepala BIN Budi Gunawan guna membahas sejumlah isu terkini mengenai Papua.
Wapres Ma'ruf Amin meminta kaum muslimah berperan memperbaiki akses dan kualitas kesehatan ibu dan anak. salah satunya kampanyekan larangan pernikahan dini.
PAN yang kini berada dalam koalisi pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Wapres Ma'ruf Amin menilai tak ada larangan bagi warga untuk mengkritik.