detikNews
Sekelumit Kisah dari Rumah Makan Halal Brother Nabil di Ekuador
Rumah makan halal milik Brother Nabil mungkin satu-satunya di Ekuador. Pemiliknya juga mempersilakan rumah makan ini disulap jadi tempat salat atau berkumpul.
Minggu, 28 Jun 2015 16:14 WIB







































