Harian Detik
Wujudkan Mimpi di Wujudkan.com
Jika Anda “bukan siapa-siapa”, tak punya nama besar dan bukan idola media, mengais dana untuk membiayai proyek-proyek idealis sangat sulit, bak mendaki dinding kaca. Walaupun, mencari duit untuk membiayai proyek idealis bukan hal yang mustahil karena di luar sana, tak sedikit orang-orang yang bersedia mengulurkan tangan. Wujudkan.com menyediakan jalannya.
Selasa, 30 Okt 2012 17:00 WIB







































