detikFinance
BI: Tingkat Inflasi Indonesia Timur di Atas Rata-rata
Tingkat laju inflasi di Indonesia Timur masih sangat tinggi, bahkan secara nasional inflasi di kawasan ini di atas rata-rata nasional. Penyebabnya adalah infrastruktur yang belum memadai.
Senin, 28 Jun 2010 16:02 WIB







































