Presiden Sri Lanka, Gotabaya Rajapaksa akan mengundurkan diri pada 13 Juli 2022. Gotabaya mundur setelah krisis ekonomi melanda dan memicu aksi protes.
Nasaruddin Umar mengungkap keistimewaan Masjid Istiqlal setelah direnovasi. Menurutnya, Presiden Jokowi pun gembira melihat kondisi Istiqlal setelah renovasi.
Pertemuan Menlu G20 di Bali akan fokus membahas isu-isu dari perspektif lebih global. Indonesia optimis pertemuan akan menghasilkan outcome yang progresif.