Banyuwangi siap memasuki musim tanam pada April 2021. Berdasar hitungan pemerintah, stok benih dan pupuk subsidi dipastikan aman mencukupi kebutuhan petani.
Program berkantor di desa rutin dijalankan Bupati Banyuwangi Ipuk Fietiandani kini menyambangi Desa Grajagan. Desa ini salah satu pelabuhan ikan di Banyuwangi.
Pemkab Banyuwangi mengebut vaksinasi COVID-19 untuk calon jemaah haji (CJH) 2021. Sebanyak 1.049 CJH asal Banyuwangi menjalani vaksinasi COVID-19 tahap pertama.
Empat maestro gandrung turun gunung menggelar pelatihan Sinden Using. Puluhan remaja putri belajar cara bersinden Using, untuk melestarikan kesenian tradisional
Anak-anak rimba kaki Gunung Raung memiliki rumah bambu sebagai wadah kreativitas. Rumah Bambu Kampoeng Batara tersebut jadi amfiteater yang terbuat dari bambu.
Program pemulihan ekonomi jadi fokus Banyuwangi 2021 dan 2022. Jokowi berpesan mulai konsolidasi anggaran dengan menetapkan skala prioritas, pemulihan ekonomi