detikNews
Revisi Visi Misi Ditolak KPU, Sandi: Tetap Kita Sampaikan ke Publik
Cawapres Sandiaga Uno menanggapi soal revisi visi-misi yang ditolak KPU. Meski ditolak, Sandiaga tetap akan menyampaikan revisi visi misinya itu kepada publik.
Jumat, 11 Jan 2019 15:40 WIB







































