Slogan pariwisata Selandia Baru "Everyone Must Go!" memicu kontroversi. Kampanye yang bertujuan menarik turis Australia dimaknai mengusir penduduk asli.
Piala Presiden akan kembali digelar tahun ini, menyambut kompetisi Liga 1 2025/26. Rencananya akan mengundang klub luar negeri yang diperkuat pemain abroad.
Presiden Prabowo mengajak Australia tingkatkan perdagangan dan investasi di Indonesia, menekankan pentingnya kerja sama di tengah ketidakpastian ekonomi.
Merespon soal Direct License, Rian D'Masiv akui masih menunggu. Rian melihat bahwa royalti performing rights di Amerika Serikat sudah lebih transparan.