detikInet
Inilah Pemenang Kontes Robot 'Cerdas' Regional II
Ajang kompetisi Kontes Robot Indonesia (KRI) dan Kontes Robot Cerdas Indonesia (KRCI) Regional II untuk daerah Jawa bagian Barat, yang digelar di Universitas Indonesia (UI), Depok telah berakhir. Ini dia pemenangnya!
Senin, 11 Mei 2009 15:53 WIB







































