Driver ojol terlihat masih mangkal di Halte Atletik, Senayan. Padahal, sebelumnya, halte ini sudah dirazia petugas gabungan dari Dishub, polisi, hingga TNI.
Persatuan Artis Musik Melayu Indonesia (PAMMI) Jepara mengecam aksi biduan membawa poster bertuliskan 'info ngamar' untuk protes PPKM Darurat di Jepara.
Jelang peringatan kemerdekaan Indonesia, dua lokasi wisata sejarah di Karawang yakni Monumen Kebulatan Tekad dan Rumah Sejarah Djiaw Kie Song sepi pengunjung.
Ketua PDIP Jambi, Edi Purwanto, bakal memberi sanksi kadernya yang di DPRD Kabupaten Bungo yang mau mogok kerja lantaran uang perjalanan dinas tak cair.
Pemerintah Kota Palu akan memecat ketua RT/RW jika mengizinkan kerumunan saat PPKM level 4. Tindakan itu dilakukan untuk menekan kasus virus Corona (COVID-19).