Masjid Raya Baiturrahman Banda Aceh bersolek. Tampilannya seperti Masjid Nabawi di Madinah, pekarangan kini diganti marmer dan ditambah 12 payung raksasa.
Objek wisata Taman Sari di depan Balai Kota Banda Aceh mulai 'bersolek'. Dulu ini tempat bersantai keluarga Sultan Aceh, kini jadi lokasi piknik favorit warga.
Sebanyak 100 WNI lebih yang berdomisili di Hanoi memadati KBRI Hanoi, pada Hari Idul Fitri. Meskipun Hanoi hujan, hal itu tidak menghalangi warga untuk datang.
Cirebon punya julukan macam-macam, dari Kota Wali sampai disindir Kota Tilang. Siapa sangka, di sana ada destinasi tersembunyi tentang pendiri kota itu.
Tak hanya menyajikan alam nan indah, namun di Takengon, Aceh Tengah juga memiliki kuliner nikmat. Rasakan sendiri indahnya alam Takengon bersatu dengan nikmatnya kopi khas sana.