detikNews
Aktivis Migran di Hong Kong Pertanyakan Kematian TKI di Malaysia
Aktivis buruh migran berdemo di Konjen Malaysia di Hong Kong untuk menanyakan lebih dari 30 TKI yang meninggal di Malaysia dalam 9 bulan terakhir tahun ini.
Selasa, 04 Okt 2016 11:50 WIB







































