Informasi lengkap seputar tarif normal resmi tiket naik LRT Jabodebek untuk perjalanan lintas Cibubur dan lintas Bekasi yang berlaku mulai 1 Oktober 2023.
Warganet mempertanyakan stasiun akhir Kereta Cepat Jakarta-Bandung yang tidak sampai di Stasiun Bandung dan berakhir di Stasiun Padalarang. PT KAI merespons.
LRT Jabodebek telah mendapatkan izin untuk melakukan penambahan jumlah perjalanan. Dari awalnya 158 perjalanan, bertambah jadi 202 perjalanan per hari.