detikInet
Kapan Mate 10 dan Mate 10 Pro Masuk Indonesia, Huawei?
Saat peluncuran, Huawei menyebut Singapura dan Malaysia sebagai negara pertama yang akan disambangi Mate 10 dan Mate 10 Pro. Lantas bagaimana dengan Indonesia?
Selasa, 17 Okt 2017 20:02 WIB







































