Ganda putra Indonesia membawa pulang pekerjaan rumah usai Thomas Cup 2024. Sang pelatih Aryono Miranat menyebut fokus di poin-poin akhir perlu diperbaiki.
Tim Thomas dan Uber Indonesia kompak meraih posisi runner up setelah kalah dari China. Tim Thomas Indonesia takluk 1-3, sementara Tim Uber Indonesia kalah 0-3.
Indonesia keluar sebagai Runner-Up Thomas Cup 2024 usai kalah 1-3 dari China. Kekalahan Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri menutup final Thomas Cup 2024.
Berikut daftar juara Thomas Cup, dengan China baru saja meraih gelar yang ke-11. Indonesia, yang kini menjadi runner-up, masih jadi pengoleksi gelar terbanyak.
Kekalahan Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri menutup final Thomas Cup 2024. Indonesia finis sebagai Runner-Up Thomas Cup 2024 setelah kalah 1-3 dari China.
Indonesia gagal merebut Thomas Cup 2024 usai kalah 1-3 dari China. Jonatan Christie jadi satu-satunya pemain yang mempersembahkan kemenangan bagi Merah Putih.