detikNews
1 Pasien Corona di Singapura Pernah ke Jakarta Pertengahan Februari
Salah satu pasien virus corona yang sedang dirawat di Singapura diketahui pernah berada di Jakarta pada pertengahan Februari lalu.
Rabu, 04 Mar 2020 09:33 WIB