detikFinance
Perbankan Indonesia akan Dipermudah Buka Cabang di Malaysia
BI dan OJK menjalin kesepakatan dengan Bank Negara Malaysia untuk mempermudah perbankan lokal membuka cabang di negara satu sama lain.
Rabu, 31 Des 2014 13:16 WIB







































