Federal Aviation Administration (FAA) melaporkan bahwa penutup mesin pesawat Boeing tujuan Houston itu terlepas dan mengenai bagian penutup sayap pesawat.
Pesawat Southwest Airlines Boeing 737-800 tujuan Houston putar balik ke Bandara Denver pada Minggu (7/4/2024). Penutup mesin terlepas saat pesawat mengangkasa.
Penerbangan domestik Southwest Airlines dari Texas ke Los Angeles terpaksa dibatalkan saat lepas landas karena kebakaran mesin pada pesawat Boeing tersebut.
Progres proyek Refinery Development Master Plan (RDMP) Balikpapan telah mencapai 89,51%. Proyek Strategis Nasional (PSN) ini ditargetkan selesai di 2025.