detikNews
Banjir di Samarinda, Operasional Bandara Temindung Terganggu
Banjir yang merendam 7 kelurahan di Kota Samarinda, Kalimantan Timur, mengganggu penerbangan di Bandara Temindung. Meski tetap dibuka, namun 3 maskapai memilih untuk mengalihkan keberangkatan.
Kamis, 25 Des 2008 19:10 WIB







































