Ribut Mumtaz Rais dengan pimpinan KPK Nawawi Pomolango di pesawat berujung permintaan maaf. Mumtaz mengaku menaruh hormat kepada Nawawi sebagai senior.
Sebanyak 19 tersangka teroris yang diamankan di sejumlah wilayah di Makassar diterbangkan ke Jakarta. Seluruh tersangka diangkut menggunakan pesawat Lion Air.
KPK memuji tindakan pimpinan KPK Nawawi Pomolango yang berani menegur Ketua DPP PAN Mumtaz Rais di atas pesawat Garuda Indonesia gara-gara persoalan telepon.
Wakil Ketua Komisi V dari fraksi PPP, Nurhayati Monoarfa menilai sikap Mumtaz Rais melanggar aturan penerbangan karena menggungakan telepon di pesawat.