detikNews
Pemerintah Diminta Bentuk BRR untuk Tangani Lombok dan Bali
Pembentukan badan khusus akan membuat proses penanganan kedaruratan pascagempa di Lombok bisa fokus serta berlanjut dengan rehabilitasi dan rekonstruksi.
Rabu, 08 Agu 2018 20:15 WIB







































