Angka Kekurangan Gizi Anak Balita di Aceh Menurun
Angka kekurangan gizi pada anak balita di Nanggroe Aceh Darusalam (NAD) pasca tsunami mengalami perbaikan yang signifikan dari 11 persen menurun menjadi 9,5 persen.
Rabu, 20 Apr 2005 11:48 WIB







































