detikNews
Polisi Masih Cari Identitas Jazz yang Bawa Pria Arogan Mengaku Paspampres
"Kita masih selidiki identitas kendaraan, karena identitas kendaraan itu tidak ada," kata Kasubdit Gakkum Ditlantas Polda Metro Jaya, AKBP Hindarsono.
Selasa, 12 Agu 2014 06:12 WIB







































