Desainer Anniesa Hasibuan baru saja sukses memamerkan koleksi terbarunya yang bertajuk Pearl Asia di Couture Fashion Week 2016, New York. Seperti apa karyanya?
Riasan wajah dan pulasan lipstik nude menjadi salah satu kunci utama untuk menunjang penampilan para selebriti di atas karpet merah Grammy Awards 2016.
Desainer Anniesa Hasibuan langsung melakukan audisi model dan fitting seluruh busana yang akan dipamerkan di fashion show Couture Fashion Week 2016, New York.
Si.Se.Sa mengambil langkah besar dengan menggelar show tunggal. Ini merupakan pagelaran tunggal pertama yang dilangsungkan oleh label kedua Merry Pramono.
Coba cari lagi tas pinggang favorit di masa lalu itu. Saat ini, bukan tak mungkin tas pinggang akan kembali tren setelah terlihat dipakai selebriti dunia.