detikInet
Notebook 3D MSI Dipersenjatai Radeon HD
MSI akhirnya melepas varian notebook 3D bertajuk CX620. Berbeda dengan merek lain yang menggandalkan teknologi 3D vision milik Nvidia, produk ini justru menggunakan kartu grafis AMD Radeon.
Rabu, 10 Nov 2010 13:16 WIB







































