Rollingstone
Dinosaur Jr. Akan Menerbitkan Buku
Dinosaur Jr., band rock alternatif senior asal AS, akan merilis sebuah buku untuk merayakan 30 tahun usia mereka. Buku dengan format coffee table book atau berukuran besar ini berjudul Dinosaur Jr. by Dinosaur Jr., dan akan diterbitkan pada bulan November.
Selasa, 20 Agu 2013 17:18 WIB







































