Jenazah Artidjo Alkostar akan dimakamkan di Kompleks Pemakaman UII Yogyakarta hari ini. Pimpinan KPK hingga anggota Dewas KPK bakal hadir di pemakaman.
Anggota Dewan Pengawas Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Artidjo Alkostar meninggal dunia kemarin. Ia pernah mengontrak kamar di Kwitang Rp 12 juta/tahun.
Jenazah anggota Dewas KPK Artidjo Alkostar telah diberangkatkan dari RS Polri, Jaktim, ke Yogyakarta. Jenazah Artidjo akan dimakamkan di UII Yogyakarta besok.
Menko PMK Muhadjir Effendy melepas keberangkatan ambulans yang membawa jenazah anggota Dewas KPK Artidjo Alkostar yang diberangkatkan ke Yogyakarta di RS Polri.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyatakan duka cita yang mendalam atas berpulangnya anggota dewan pengawas KPK Artidjo Alkostar. Artidjo adalah panutan.
"Salah satu yang selalu beliau bawa di banyak pertemuannya adalah soal menjaga integritas. Dalam bahasa beliau seringkali menggunakan bahasa sukma. Akal sehat."