Sepakbola
Del Piero Tak Sabar Akhiri Musim Buruk
Alessandro del Piero sudah cukup frustasi dengan musim buruk yang dialami Juventus. Pesepakbola Italia itu berharap nasib timnya pada musim depan bisa lebih baik.
Senin, 10 Mei 2010 18:37 WIB







































