detikOto
Toyota Recall Corolla dan Lexus
Kualitas mobil Toyota dipertanyakan. Toyota kembali harus menarik mobil-mobilnya dari pasaran. Produsen mobil asal Jepang itu harus menarik sebanyak 145 ribu Corolla.
Rabu, 02 Mar 2011 17:30 WIB







































