detikNews
Gadis 13 Tahun Korban Perkosaan yang Hamil dan Jadi Korban Tabrak Lari Jalani Operasi
Malang nasib gadis SMP berusia 13 tahun di Ciputat ini. Setelah mengalami perkosaan dua bulan lalu hingga hamil, sekarang dia kritis lantaran ditabrak mobil Kamis (11/9). Hari ini dia akan menjalani operasi di rumah sakit di Ciputat.
Selasa, 16 Sep 2014 12:11 WIB







































