Pendekar Thailand, As Ma Jeh Ma, mulai belajar pencak silat sejak lima tahun lalu. tak cuma untuk mengejar prestasi, pencak silat juga bekal membela diri.
Pencak silat Indonesia sudah menyumbang delapan medali emas di Asian Games 2018. Dua dari delapan medali emas itu disumbang oleh sepasang pengantin baru.
Salah satu putra Banyuwangi terpilih menjadi anggota paskibraka. Dia adalah Ananda Micola. Usai bertugas, Ananda pulang kampung dan menceritakan pengalamannya.