Sepakbola
Ramon Sanchez Pizjuan Tak Bersahabat dengan Azulgrana
Barcelona boleh punya rekor sempurna saat ini di La Liga dan tak terkalahkan dari Sevilla di La Liga dalam lima musim terakhir. Tapi statistik di Ramon Sanchez Pizjuan mengatakan jika Azulgrana kerap kesulitan di sana.
Sabtu, 29 Sep 2012 08:18 WIB







































