KPK memperpanjang masa cegah terhadap Rusli Zainal selaku tersangka kasus dugaan korupsi dana PON dan alih fungsi hutan lindung . Gubernur Riau itu dicegah untuk kurun waktu enam bulan ke depan.
Para pemain sitkom Friends selalu melakukan adegan minum kopi di kafe. Setelah diteliti ternyata jumlah total konsumsi kopi setiap pemain Friends 1.685 liter. Jumlah ini bisa membuat overdosis kafein pada ratusan orang.
Seorang mantan pecatur berinitial SS (50) ditangkap Badan Narkotika Nasional (BNN) di Bali. Bersamanya ditangkap empat orang lainya yang diduga sebagai jaringan pengedar utama narkoba di kawasan NTB.
Tujuh anggota DPRD Riau cukup lama ditahan KPK di Jakarta. Selama di tahanan, banyak pengalaman didapatkan, termasuk pengalaman buruk. Seperti ejekan-ejekan yang tak mengenakkan.
Sekretaris Kementerian Pemuda dan Olah Raga, Yuli Mumpuni Windarso diperiksa oleh penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi. Yuli diperiksa sebagai saksi untuk tersangka Gubernur Riau, Rusli Zainal.
Sedianya, Sekretasis Menpora, Yuli Mumpuni diperiksa KPK sebagai saksi di kasus PON Riau, Rabu (20/3) kemarin, namun ternyata yang bersangkutan tidak hadir. Tapi Yuli tiba-tiba muncul di KPK.