detikFinance
Ekonomi Global Juga Seret Likuiditas ADB
Masalah likuiditas yang didera Bank Pembangunan Asia (ADB) sudah terdeteksi sejak awal tahun ini. ADB sudah memberi tahu pemerintah bahwa pendanaan dari bank ini pun akan berkurang.
Rabu, 24 Sep 2008 12:57 WIB







































