Gubernur Lukas Enembe membantah bila disebut pertemuan dengan Kepala BIN, Kapolri, dan Kapolda Sumut untuk memasangkan Lukas-Paulus dalam Pilgub Papua 2018.
Prajurit TNI Prada Merel di Timika menangis haru dirangkul KSAD Jenderal Mulyono. "TNI AD besar bukan karena saya, tapi karena kalian semua," kata Mulyono.
Putra Kepala BIN Jenderal Budi Gunawan dan putri Kepala BNN Komjen Budi Waseso menggelar resepsi kedua. Para tamu terlihat membawa suvenir berupa buku catatan.