detikSport
Henin-Hardene Juara dengan Mudah
Untuk kedua kalinya Justine Henin-Hardene menjuarai Prancis Terbuka setelah menang mudah atas Mary Pierce yang mengalami antiklimaks di final.
Sabtu, 04 Jun 2005 23:31 WIB







































