detikOto
Tak Dihentikan, Bajaj Malah Luncurkan Pulsar 200 NS Berinjeksi
Rumor yang menyebut produksi Bajaj Pulsar 200NS akan dihentikan menyusul semakin gencarnya gelontoran Bajaj AS200 Pulsar dan Pulsar RS200 pada Juni lalu ternyata tak benar.
Selasa, 15 Des 2015 12:03 WIB







































