Pemulangan jenazah buruh migran atau TKI asal Kabupaten Batang, Jawa Tengah, yang bekerja di Hong Kong, Siti Khotijah (37), akan dilakukan pekan depan.
Buruh migran atau TKI asal Batang, Jawa Tengah yang bekerja di Hong Kong, Siti Khotijah (37) meninggal dunia pada Rabu (12/2). Siti sempat dirawat di RS.
Sejumlah pelajar Indonesia yang menimba ilmu di China pulang sejak Virus Corona merajalela. Salah satunya Akhmad Naufal (17), pelajar asal Sumenep, Madura.