MediaTek baru saja mengumumkan chipset baru bernama Dimensity 9000. Kehadirannya siap menjadi pesaing chipset kelas atas Qualcomm, yakni Snapdragon seri 8.
Ada serial Marvel Cinematic Universe yang tayang di Disney+, yaitu Hawkeye. Meski itu adalah serial baru, namun sejumlah pemerannya menggunakan ponsel jadul.
Peluncuran Xiaomi 12 dikabarkan mundur hingga 28 Desember 2021. Rumornya Xiaomi 12 tidak akan jadi ponsel pertama yang mengusung chipset Snapdragon 8 Gen1.