detikNews
Polisi Belum Gali Kejadian Cekcok Christopher Sebelum Seruduk Motor dan Mobil
Christopher Daniel Sjarif, pengemudi Mitsubishi Outlander masih menjalani pemeriksaan awal terkait tabrakan maut di Pondok Indah, Jaksel. Tapi pemeriksaan belum sampai ke soal cekcok Christopher.
Rabu, 21 Jan 2015 08:19 WIB







































