detikNews
Ini Wajah Manis Anak Palestina Berumur 14 Tahun yang Dibui Israel
Seorang anak Palestina dipenjara atas dakwaan mencoba menyerang tentara Israel. Foto Malak al-Khatib, anak berumur 14 tahun itu yang berwajah manis itu, tersebar luas di media sosial dan harian-harian Palestina.
Rabu, 04 Feb 2015 18:15 WIB







































