Jokowi berpendapat pembatasan kendaraan dengan sistem ganjil-genap paling efektif jika menggunakan kamera, ketimbang stiker. Namun, itu butuh dana besar.
Gubernur DKI Jakarta Jokowi pagi ini menyambangi kantor Kementerian Keuangan untuk menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Jakarta Coastal Defence Strategy (JCDS). Beberapa menteri dan pejabat daerah lainnya juga hadir.
Sebanyak 70% perputaran uang di Indonesia berada di DKI Jakarta. Namun sayang, kelas ekonomi di ibukota tidak merata, bahkan kesenjangan orang kaya dan miskin terlihat tinggi.
Berdasarkan hasil survei, sales velocity rumah di Jakarta atau jangka waktu sejak rumah ditawarkan sampai rumah terjual rata-rata membutuhkan waktu kurang dari 3 bulan.
Kawasan elit Menteng, di Jakarta Pusat belum tergeser sebagai hunian sekunder (rumah bekas) yang mengalami kenaikan harga tanah dan properti tertinggi di Jakarta.
Saham PT Steel Pipe Industry of Indonesia Tbk (ISSP) atau Spindo pada perdagangan perdananya dibuka naik 1,69% menjadi Rp 300, dari harga awal Rp 295 per saham.
Ashanty sampai saat ini masih terkulai lemas di Rumah Sakit Metropolitan Medical Center (MMC). Demi bisa cepat sembuh Ashanty rencananya akan berobat ke Singapura.
Ashanty saat ini tengah terkena radang selaput otak yang membuatnya terkulai lemas di Rumah Sakit Metropolitan Medical Center (MMC), Jakarta. Salah satu penyembuhan penyakit tersebut adalah operasi pengambilan cairan otaknya.