Sepakbola
Sempat Terjadi Aksi Bakar Ban, Demo PSSI Berakhir Damai
Aksi demo suporter di depan kantor PSSI telah berakhir pukul 17.00 WIB. Meski berakhir dengan damai, sempat terjadi insiden pembakaran ban dua jam sebelumnya.
Jumat, 25 Feb 2011 19:45 WIB







































