detikNews
RUU Pemasyarakatan Atur Penanganan Perempuan Melahirkan di Penjara
"Kami bikin aturan anak ini sampai tiga tahun boleh tinggal dipisah sama ibunya di penjara," kata Ketua Komisi III dari F-Demokrat, Erma Suryani.
Senin, 16 Sep 2019 22:10 WIB







































